img

Deskripsi

Buku nonfiksi yang memuat kisah-kisah teladan tentang birrul walidain dan kisah nyata yang dialami penulis.

Sinopsis

Tulisan ini bertujuan untuk mengingatkan kembali bahwa waktu yang kita miliki sangat singkat. Jadi, apa saja yang sudah kita berikan kepada orang tua? Amatilah raut wajah mereka dengan saksama. Senyum bangga mereka kepada kita sangat indah, bukan? Di sanalah letak keridaan itu. Keridaan yang mampu membuat kita menjadi insan kamil yang merupakan idaman semua orang mukmin. Mukmin yang secara lahir maupun batin beriman dan beramal shalih. Berdasarkan tujuan tersebut, para penulis buku ini mengajak para pembaca untuk mengingat kembali betapa pentingnya berbakti kepada orang tua. Diceritakan pula dalam buku ini kisah-kisah tentang berbakti kepada orang tua dan bagaimana cara melakukan bakti tersebut.

Diskusi



Koleksi

Informasi Koleksi

  • Jumlah Terjual4
  • Harga Jual Rp.28.000
  • SKUA04301.316
  • E-ISBN9786236295229
  • PengarangWahyu Semesta, Resmiana, Isrofatul Hidayati, Noviati, Erna, Noura N, Asih Nuraidah, Nokman Riyanto, Roihatuzzahroh, Erna Kaloko, Sri Wahyuningsih, N. Annisa, Deasy Hana, Jarni Sujarni, Nikotiana HJ, Malikah Mumtazah
  • PenerbitTinta Medina
  • Jumlah Halaman86 Halaman
  • Jenjang Umum
Tidak Ada Sample Produk
Rating Pembaca :