img

Deskripsi

Buku ini merupakan buku panduan guru yang digunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan pembelajaran Seni Teater Kelas IX SMP/Mts.

Sinopsis

Pendidikan seni teater di sekolah membutuhkan materi pembelajaran yang komprehensif agar peserta didik menguasai pengetahuan, keterampilan, dan sikap yang dapat dijadikan dasar dalam membentuk insan yang cerdas, terampil, dan berwawasan luas. Melalui pendidikan seni teater diharapkan akan terbentuk insan yang bertaqwa, menghargai sesama, peduli terhadap lingkungan, dan menghargai perbedaan dalam kehidupan masyarakat yang berbhineka Tunggal Ika. Buku ini merupakan buku panduan guru yang digunakan sebagai pedoman dalam pelaksanaan pembelajaran Seni Teater Kelas 9 yang merujuk pada Fase D dalam Capaian Pembelajaran. Materi pembelajaran adalah hasil olahan dan pengembangan Fase D yang diperkaya dengan rujukan-rujukan buku yang relevan serta pengalaman dan pengetahuan penulis.

Diskusi



Koleksi

Informasi Koleksi

  • Jumlah Terjual0
  • SKUA33318.003
  • E-ISBN9786022446064
  • PengarangNanang Arisona, Ignatius Karyono
  • PenerbitPusat Perbukuan Badan Standar, Kurikulum, dan Asesmen Pendidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
  • Jumlah Halaman320 Halaman
  • Jenjang Umum, SMA/SMK
Rating Pembaca :